detikJatimJumat, 13 Sep 2024 00:01 WIB 796 Keluarga Berisiko Stunting di Kota Mojokerto Dapat Bantuan Pangan Pemkot Mojokerto salurkan bantuan pangan untuk 796 keluarga berisiko stunting. Prevalensi stunting turun menjadi 1,85% berkat berbagai program inovatif.