detikSumutSenin, 16 Sep 2024 07:30 WIB Sederet Fakta Wasit Dihajar Pemain dalam Laga Aceh Vs Sulteng di PON XXI Wasit Eko Agus Sugih Harto yang memimpin laga Aceh vs Sulteng terkapar dihajar pemain. Berikut sederet fakta dirangkum detikSumut terkait wasit dihajar pemain.