
Akhir Pencarian Dosen UII Ahmad Rafie yang Tak Pulang dari AS
Dosen UII, Ahmad Munasir Rafie Pratama yang sempat dikabarkan hilang kontak diketahui berada di AS sejak Februari lalu. Kampus membahas status kepegawaiannya.
Dosen UII, Ahmad Munasir Rafie Pratama yang sempat dikabarkan hilang kontak diketahui berada di AS sejak Februari lalu. Kampus membahas status kepegawaiannya.
Dosen UII Ahmad Munasir Rafie Pratama yang sempat dikabarkan hilang kontak hingga saat ini belum kembali ke Indonesia. UII membahas status kepegawaian dosen itu
Terjawab alasan dosen UII Munasir Rafie Pratama yang sempat dilaporkan hilang mengubah rute penerbangan ke Amerika Serikat.
Pelacakan terhadap dosen UII Ahmad Munasir Rafie Pratama (AMRP) yang sempat dikabarkan hilang akhirnya membuahkan hasil.
Polri menyebut dosen UII Jogja Ahmad Munasir Rafie Pratama sudah 8 kali ke AS sebelum dilaporkan hilang. KJRI New York tetap akan mencari Rafie.
Polisi mengungkap sejumlah penemuan baru terkait kabar dosen UII, Ahmad Munasir Rafie Pratama, yang disebut hilang saat perjalanan pulang dari Oslo, Norwegia.
Polri menemukan bukti pemesanan tiket rute Istanbul-Boston yang dilakukan dosen UII Ahmad Rafie Pratama. Rafie diketahui memesan tiket itu sejak di Jakarta.
Krishna Murti menyampaikan Polri pun masih mengumpulkan bukti petunjuk motif Rafie 'menghilang' ke Boston.
Kemlu telah berkomunikasi dengan otoritas Amerika Serikat soal keberadaan dosen UII, Ahmad Munasir Rafie Pratama yang terdeteksi masuk Boston, AS.
Ahmad Munasir Rafie, dosen UII Jogja yang hilang usai dari Oslo, Norwegia, dikenal baik bermasyarakat. Begini sosoknya di mata Ketua RW.