detikNewsKamis, 08 Sep 2022 15:00 WIB
Ricuh, Massa Demo BBM di Patung Kuda Terobos Kawat Berduri!
Demo menolak BBM di Patung Kuda, Jakpus, ricuh. Massa menerobos kawat berduri, memaksa berdemo di depan Istana.
detikNewsKamis, 08 Sep 2022 15:00 WIB
Demo menolak BBM di Patung Kuda, Jakpus, ricuh. Massa menerobos kawat berduri, memaksa berdemo di depan Istana.
detikJabarKamis, 08 Sep 2022 14:58 WIB
Dua orang anggota DPRD Majalengka diseret ke tengah massa pendemo, kemudian 'di-roasting' soal undang-undang migas.
detikJatengKamis, 08 Sep 2022 14:43 WIB
Massa menolak ditemui tiga Wakil Ketua DPRD Solo saat demo di depan Kantor DPRD Solo. Massa meminta bertemu langsung dengan Ketua DPRD Solo, Budi Prasetyo.
detikJatengKamis, 08 Sep 2022 14:42 WIB
Demo harga BBM naik juga berlangsung di Rembang hari ini. Ada sejumlah poster tulisan yang dibawa peserta demo, salah satunya 'Kado Ultah Puan BBM Naik'.
detikJatengKamis, 08 Sep 2022 14:30 WIB
Sesampainya di Simpang Lima Kota Semarang, sebagian dari massa demo itu melakukan aksi teatrikal dengan cara mendorong motor sebagai simbol mahalnya harga BBM.
detikNewsKamis, 08 Sep 2022 14:20 WIB
Sejumlah elemen mahasiswa tiba di kawasan Patung Kuda, Jakarta Pusat. Mereka akan unjuk rasa menyampaikan sikap penolakan terhadap kenaikan harga BBM.
detikJatengKamis, 08 Sep 2022 14:11 WIB
Demo menolak kenaikan harga BBM bersubsidi digelar aliansi mahasiswa se-Solo Raya. Massa membentangkan berbagai spanduk dalam aksi di depan DPRD Solo itu.
detikJatengKamis, 08 Sep 2022 13:49 WIB
Demo harga BBM naik akan digelar di Jalan Pahlawan di depan kompleks gedung DPRD dan Gubernur Jateng. Sebanyak 1.200 personel gabungan akan bersiaga.
detikJatengKamis, 08 Sep 2022 13:47 WIB
Demo harga BBM naik akan berlangsung di Jalan Pahlawan Semarang, Jateng, hari ini. Dari informasi yang dihimpun, akan ada aksi teatrikal dalam demo hari ini.
detikJatengKamis, 08 Sep 2022 13:47 WIB
Kesal tak dapat izin masuk ke Gedung DPRD Rembang, demonstran pun dua kali memblokade jalan. Yang terakhir dengan diwarnai aksi membakar spanduk.