detikJatimSelasa, 26 Mar 2024 20:53 WIB
DBD di Probolinggo Tembus 933 Kasus Selama 3 Bulan, 12 Pasien Meninggal
Kasus Demam Berdarah (DBD) di Probolinggo mulai Januari hingga Maret 2024 hampir tebus 1.000 pasien. Jumlah kematian tercatat ada 12 kasus.











































