
Situs Candi Bata di KIT Batang Diekskavasi, Target Rampung Awal Juli
Masih ingat temuan Situs Candi Bata di Kawasan Industri Terpadu (KIT) Batang pada 2019 silam? Situs ini kini sedang dieskavasi peneliti BRIN lho!
Masih ingat temuan Situs Candi Bata di Kawasan Industri Terpadu (KIT) Batang pada 2019 silam? Situs ini kini sedang dieskavasi peneliti BRIN lho!
Balai Pelestarian Kebudayaan (BPK) Wilayah X (Jateng-DIY) meninjau temuan situs candi tertua Jawa Tengah, di Desa Sawangan, Gringsing, Kabupaten Batang.
Kepada detikJateng, Kepala Desa Sawangan, Ali Hafidz mengatakan Situs Candi Bata ditemukan sejak 2019. Berikut cerita leluhurnya soal lokasi penemuan situs itu.
BRIN bersama arkeolog asal Prancis mengkaji penemuan Candi Bata di Kawasan Industri Terpadu (KIT), Batang. Candi bata ini disebut yang tertua di Jateng.
Arkeolog Prancis Veronique de Groot bersama BRIN mengkaji penemuan Candi Bata di Kawasan Industri Terpadu Batang. Situs itu diprediksi dibangun pada abad ke-7.