
Polisi Beri Penjelasan soal Kaki Bocah Cacat Diduga Dianiaya Keluarga di Nisel
Polres Nisel memberikan penjelasan soal informasi viral yang menyebutkan kaki bocah perempuan berinisial N (10) patah dan cacat akibat dianiaya keluarganya.
Polres Nisel memberikan penjelasan soal informasi viral yang menyebutkan kaki bocah perempuan berinisial N (10) patah dan cacat akibat dianiaya keluarganya.
Dinkes Sumut beberkan hasil rontgen kaki bocah perempuan 10 tahun di Nisel yang diduga dianiaya keluarga hingga cacat. Ternyata kakinya cacat bawaan lahir.