
Sopir Bus Tentrem yang Tewaskan 2 Korban di Malang Jadi Tersangka
Puryono (61), sopir bus Tentrem yang terlibat kecelakaan dan menwaskan 2 pemotor jadi tersangka. Namun ia tak ditahan dan hanya wajib lapor.
Puryono (61), sopir bus Tentrem yang terlibat kecelakaan dan menwaskan 2 pemotor jadi tersangka. Namun ia tak ditahan dan hanya wajib lapor.
Simak fakta-fakta peristiwa kecelakaan maut bus Tentrem tabrak truk kontainer dan tiga motor di pelintasan sebidang kereta api di Jalan Raya Singosari Malang.
Satu pemotor meninggal dunia usai bus Tentrem tabrak truk kontainer dan tiga motor di Jalan Raya Singosari, Kabupaten Malang. Berikut kronologinya .
Bus Tentrem di Jalan Raya Singosari, Kabupaten Malang menghantam truk kontainer dan motor. Kecelakaan diduga karena bus ngeblong saat di pelintasan sebidang.