
5 Manfaat Buah Nangka yang Teksturnya Empuk Berserat Mirip Daging
Nangka dianggap ideal sebagai alternatif daging hewani karena teksturnya berserat mirip daging. Selain nikmat, nangka juga menawarkan manfaat sehat bagi tubuh.
Nangka dianggap ideal sebagai alternatif daging hewani karena teksturnya berserat mirip daging. Selain nikmat, nangka juga menawarkan manfaat sehat bagi tubuh.
Jalan Pangeran Cakrabuana dipenuhi penjual nangka, termasuk Slamet, yang dengan ketekunan dan keramahan, menginspirasi pelanggan dengan kisah hidupnya.
Di Jalan Pangeran Cakrabuana, Cirebon, penjual nangka menawarkan buah manis dengan harga terjangkau. Pelanggan setia kembali berbelanja setiap minggu.
Harga buah nangka di Eropa menjadi mahal karena perdagangan internasional yang kompleks dan berisiko, termasuk sifat buah yang mudah rusak.
Ada cara baru makan nangka yang dibagikan oleh Food Vlogger Farida Nurhan. Ia makan nangka dengan cocolan minyak cabai dan saus sambal. Apa enak ya?
Pohon nangka milik Marjuki di Ponorogo menjadi perhatian warga. Lalu apa yang ia lakukan agar buah nangka mirip durian itu tak diambil orang.
Pohon nangka milik Marjuki di Desa Purwosari, Kecamatan Babadan, Ponorogo menjadi perhatian warga. Sebab, ada buah nangka mirip durian di pohon itu.
Ada pohon nangka yang buahnya mirip durian di Ponorogo. Pohon nangka ini berada di Desa Purwosari, Kecamatan Babadan.
Saat ini di beberapa daerah di Indonesia sedang musim buah nangka. Apa manfaat buah nangka?
Kalau punya biji nangka, jangan langsung dibuang. Kamu bisa mengolah jadi makanan enak dan murah meriah.