
Ekonomi RI Tumbuh 5,12%, Realita Nyata atau Hanya Sekadar Statistik?
Badan Pusat Statistik (BPS) resmi merilis angka pertumbuhan ekonomi Indonesia kuartal II-2025 sebesar 5,12%. Apa artinya buat masyarakat?
Badan Pusat Statistik (BPS) resmi merilis angka pertumbuhan ekonomi Indonesia kuartal II-2025 sebesar 5,12%. Apa artinya buat masyarakat?
Pertumbuhan ekonomi Indonesia pada kuartal II-2025 menjadi sorotan media asing karena melampaui prediksi.
BPS mengumumkan pertumbuhan ekonomi Indonesia pada kuartal II-2025 sebesar 5,12% (year on year/yoy). Ini 3 faktor pendorong pertumbuhan kuartal II-2025.
BPS melaporkan Pertumbuhan ekonomi kuartal II 2025 5,12% (year on year/yoy). Namun, capaian ini diragukan karena dinilai tidak sesuai realita.
Badan Pusat Statistik (BPS) mengumumkan pertumbuhan ekonomi triwulan II-2025 tembus 5,12%, namun dinilai ada kejanggalan.
Ketua Komisi XI DPR Mukhamad Misbakhun apresiasi pertumbuhan ekonomi 5,12% di kuartal II 2025, sebut sinyal positif kepercayaan pasar dan investasi.
Pemerintah sudah menyiapkan anggaran stimulus ekonomi sebesar Rp 10,8 triliun untuk mendongkrak konsumsi rumah tangga.
Pertumbuhan ekonomi nasional tumbuh mencapai 5,12% secara year on year (yoy).
Data BPS menunjukkan pertumbuhan ekonomi Indonesia kuartal II-2025 mencapai 5,12%, melampaui prediksi ekonom yang berkisar di bawah 5%.
BPS Provinsi Banten mengungkap peningkatan ekonomi Banten pada semester I sebesar 5,26 persen. BPS menyebut pertumbuhan terjadi pada lapangan usaha konstruksi.