
Potret Menakjubkan Air Terjun Niagara Saat Berselimut Salju
Sebagian Air Terjun Niagara membeku karena badai salju parah yang melanda wilayah AS. Landmark ikonik itu seakan berubah menjadi negeri ajaib musim dingin.
Sebagian Air Terjun Niagara membeku karena badai salju parah yang melanda wilayah AS. Landmark ikonik itu seakan berubah menjadi negeri ajaib musim dingin.
Panorama Air Terjun Niagara di perbatasan AS-Kanada yang membeku sebagian begitu memanjakan mata. Keindahannya pun memukau wisatawan.
Musim dingin sedang berlangsung di sebagian belahan bumi. Suhu dingin hingga di bawah nol derajat membuat Air Terjun Niagara membeku. Penasaran? Yuk, lihat.