Parade Planet, Fenomena Antariksa di Awal Tahun 2025

Parade Planet, Fenomena Antariksa di Awal Tahun 2025

Arssy Firliani - detikSumbagsel
Sabtu, 14 Des 2024 21:19 WIB
Ilustrasi planet
Foto: Getty Images/adventtr
Jakarta -

Ada beberapa fenomena antariksa di tahun 2025. Salah satunya parade planet. Lima planet akan berjajar, bisa diamati jika langit cerah.

Peneliti Pusat Antariksa Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN), Gerhana Puananadra Putri, mengungkapkan lima planet diamati dalam satu malam. Ini kejadian tak biasa. Simak penjelasan di bawah ini:

(trw/trw)


Hide Ads