Billy, tersangka yang membayar eksekutor untuk menyiramkan air keras ke mahasiswi APMD Jogja, ternyata mahasiswa S2 magister hukum Universitas Atma Jaya Jogja.
Dua kelompok pendukung paslon pilkada di Intan Jaya terlibat bentrokan hingga membakar kios warga. Sejumlah orang dari dua kelompok mengalami luka-luka.
Mahasiswa di Lampung bernama Gaizka Dinti Azriel ditangkap karena diduga sengaja pamerkan alat kelamin saat belanja di minimarket. Pelaku berdalih tidak sadar.
Beredar video yang menampilkan pria membentak dan mengajak duel dengan polisi viral di aplikasi percakapan.Belakangan pria tersebut mengalami gangguan jiwa.
Pria 56 tahun, Jalaluddin, ditemukan meninggal dunia akibat bunuh diri di Makassar. Polisi masih menyelidiki penyebab kematian dan menghubungi keluarga.