detikJatim
Kapolri Janji Selidiki Penembakan Gas Air Mata Berujung Tragedi Kanjuruhan
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo berjanji akan mengaudit seluruh prosedur pengamanan Arema FC vs Persebaya. Termasuk tembakan gas air mata dari polisi.
Minggu, 02 Okt 2022 20:12 WIB







































