Pj Gubernur Bali, Sang Made Mahendra Jaya, memastikan bus Trans Metro Dewata akan tetap beroperasi hingga 2025, didukung anggaran dari pusat dan daerah.
Kunjungan wisatawan ke Tanah Lot, Bali, meningkat selama libur Nataru 2024/2025. Meski cuaca buruk, lebih dari 5.000 pengunjung per hari tetap memadati lokasi.