Pembantaian 26 warga sipil di Pahalgam, India, menyasar umat Hindu. Para ahli menilai serangan ini bertujuan memicu ketegangan antara Hindu dan Muslim di India.
Kementerian Luar Negeri merespons kabar soal presiden terpilih AS Donald J Trump berencana merelokasi sementara sejumlah warga Palestina di Gaza ke Indonesia.
Darurat militer di Korsel memicu kontroversi setelah perintah untuk menyeret anggota parlemen diungkap. Jenderal Kwak menolak perintah ilegal tersebut.