Kapolri menyampaikan capaian penegakan hukum terhadap kejahatan narkoba. Polri membongkar 4 kasus narkoba modus baru hingga melibatkan jaringan internasional.
Jumlah kecelakaan lalu lintas di Tabanan, Bali, meningkat menjadi 1.024 kasus pada 2024. Korban meninggal juga naik, sementara pelanggaran lalu lintas menurun.
"Ini beyond jurisdiction, di luar yurisdiksi kami, jadi kami tidak bisa menyampaikan apa pun terhadap latar belakang perkara dan jumlan korban dan lain-lain."
Ditjen Imigrasi menangkap buron US Marshals dengan inisial TJC. Sebelum ditangkap oleh pihak Ditjen Imigrasi, TJC diketahui pernah dua kali masuk ke Indonesia.