Kerajaan Arab Saudi telah menetapkan kuota tambahan haji untuk Indonesia sebesar 20 ribu. Adapun komposisinya 50 persen untuk haji reguler dan 50 persen khusus.
Menag Yaqut mengecek kesiapan layanan hotel dan katering di Madinah pada kunjungannya di Arab Saudi . Ia memastikan kamar mandi jemaah lansia harus shower.
Pemerintah akan mengumumkan hasil sidang isbat penetapan 1 Syawal 1445 Hijriah atau Lebaran Idul Fitri 2024, malam ini. Simak melalui link berikut ini.
"Jadi diprediksi kita akan menyelenggarakan salat Idulfitri pada esok tanggal 10 April 2024, bertepatan dengan 1 Syawal 1445 Hijriah," kata Wamenag Saiful.