Mayat wanita berambut pirang ditemukan terbungkus seprai di hutan jati Nganjuk. Hasil penyelidikan polisi, wanita itu diduga dibunuh dua hari sebelum ditemukan
Viral satu video yang merekam rombongan pengantar jenazah nekat menerobos banjir ke pemakaman. Mereka menerjang banjir sembari menggotong keranda mayat.