Keputusan mutasi itu tertuang dalam ST/1751/VIII/ KEP./2022. Pada surat telegram Kapolri terbaru, ada 11 perwira menengah Polri dan 7 perwira pertama Polri.
Putri Candrawathi PC bisa dipastikan tak lagi punya harapan untuk menjadi JC kasus Brigadir J. Putri disebut memiliki konflik kepentingan dalam kasus tersebut.