Presiden Widodo melepas keberangkatan jenazah istri KSP Moeldoko, Koesni Harningsih, ke pemakaman. Jenazah Koesni bakal dimakamkan di TMP Bahagia, Tangsel.
Oknum polisi di Bone ditangkap Propam usai diduga mencabuli dua orang wanita. Dugaan pencabulan itu terjadi saat korban sedang tertidur di Puskesmas Kahu.