Oknum polisi Polresta Deli Serdang Aipda MHB (43) dilaporkan karena diduga tak bayar utang Rp 58 juta ke tetangganya. MHB telah 6 bulan tak masuk kerja.
Guru agama di Muna ditetapkan sebagai tersangka penganiayaan siswa berusia 11 tahun. Polisi tidak menahan tersangka dan upayakan mediasi antara kedua pihak.
Pelatih Bali United, Teco, dukung Yabes Roni yang mengalami rasisme. Ia menekankan bahwa rasisme adalah masalah global dan harus diatasi dengan sportifitas.