Pelaku pembunuhan nenek inisial R (80) di Paliyan, Gunungkidul, akhirnya berhasil ditangkap kepolisian. Pelaku pria berinisial S (59) sempat buron enam bulan.
Presiden Joko Widodo (Jokowi) menggelar rapat terbatas di Istana Merdeka, Jakarta, hari ini. Rapat terbatas itu membahas penanganan cacar monyet atau mpox.
Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menyatakan telah mempertemukan manajemen Indodax dengan member yang mengklaim kelihangan dana. OJK masih melakukan penelusuran.