Roy Suryo kini ditahan usai ditetapkan sebagai tersangka ujaran kebencian dan penistaan agama. Ini terkait postingan meme stupa Borobudur yang ia sebarkan.
Area di depan Gedung Sate mendadak jadi lautan 'manusia putih'. Ada cerita menarik di antara lautan 'manusia putih' itu, yakni dari Syafaruddin, nakes honorer.
Ribuan tenaga kesehatan (nakes) honorer dan non nakes di Jabar berdemonstrasi di Gedung Sate. Mereka memanggil Gubernur Jabar Ridwan Kamil dan meminta ditemui.