15 unit truk barang dan bus penumpang yang melintas di ruas Jalan Tol Cipularang ternyata tidak laik jalan. Alhasil kendaraan itu ditilang oleh petugas.
Kemacetan di simpang Kampung Utan, Tangsel belum benar-benar teratasi meski sudah pemasangan traffic light. Apa perlu ada jalan layang untuk mengurai kemacetan?
Gubernur Bali Wayan Koster merespons video viral sopir kendaraan sewaan atau pangkalan dengan penumpang mobil dengan aplikasi. Da=ia menawarkan solusi.
Bus milik Pemprov Lampung dipinjam salah satu ASN untuk mengangkut keluarganya ke hajatan mengalami kecelakaan. Satu orang tewas akibat insiden tersebut.
Setidaknya ada 3 kejadian yang melibatkan kendaraan dinas di wilayah Lampung untuk keperluan selain dinas. Terbaru adalah kecelakaan bus milik Pemprov Lampung.