detikNews Ada Siklon Tropis, Angin Kencang di Bali Capai Kecepatan 74 Km/Jam Angin kencang berhembus di Bali. Angin kencang ini merupakan dampak bibit siklon tropis 96S. Senin, 10 Feb 2025 12:22 WIB
detikJatim Tanah Lahan Pertanian di Kota Batu Ambles Diduga gegara Tambang Ilegal Tanah lahan pertanian di Dusun Sabrangbendo, Desa Giripurno, Kota Batu, ambles. Tanah ambles itu diduga disebabkan karena aktivitas tambang batu. Rabu, 25 Des 2024 18:55 WIB
detikSumbagsel Libur Sekolah Dimajukan Mulai 21 Maret hingga 8 April Pemerintah memajukan libur sekolah dan madrasah mulai 21 Maret hingga 8 April 2025. Sebelumnya, pemerintah menetapkan libur pada 26 Maret 2025. Kamis, 06 Mar 2025 12:40 WIB
detikEdu Prediksi Cuaca pada Puncak Arus Mudik Lebaran 2025, Waspada Hujan Lebat! BMKG memberikan imbauan kepada para pemudik untuk waspada terhadap cuaca ekstrem. Hingga kapan cuaca tersebut berlangsung? Selasa, 18 Mar 2025 04:00 WIB
detikJabar Cerita Korban Banjir Sukabumi: Rumah Terendam-Barang Berharga Hilang Banjir parah melanda Sukabumi, merusak rumah dan barang berharga warga. Korban berharap bantuan pemerintah untuk pemulihan pasca bencana. Rabu, 06 Nov 2024 08:15 WIB
detikJabar Pohon Tumbang di Sukabumi, Akses Jalan Tertutup-Timpa Tiang Listrik Hujan deras di Sukabumi menyebabkan 32 bencana alam, termasuk pohon tumbang yang menutup akses jalan. BPBD sedang menangani situasi darurat ini. Selasa, 05 Nov 2024 19:46 WIB
detikJatim Krisis Air Masih Melanda 27 Kabupaten/Kota di Jatim, Terparah Bojonegoro Hingga akhir Oktober kekeringan masih terjadi di 27 kabupaten/kota di Jatim. Kondisi terparah terjadi di Bojonegoro. Rabu, 30 Okt 2024 23:30 WIB
detikFinance Prabowo Panggil Dirut Pertamina ke Istana, Ini yang Dibahas Direktur Utama Pertamina Simon Aloysius hari ini merapat ke Istana Kepresidenan, dipanggil Presiden Prabowo Subianto. Rabu, 05 Mar 2025 17:38 WIB
detikEdu RI Mulai Masuk Puncak Musim Hujan 2024, Bagaimana dengan Iklim di Tahun 2025? Indonesia mulai memasuki puncak musim hujan pada bulan Desember 2024 hingga Januari 2025. Ketahui juga iklim di tahun depan yuk! Senin, 23 Des 2024 12:30 WIB
detikSulsel Jalan Poros Luwu-Palopo Terputus Imbas Longsor di Bastem Utara Bencana longsor yang terjadi di Kecamatan Bastem Utara, Sulsel membuat akses Jalan Poros Luwu-Kota Palopo terputus tidak bisa dilalui kendaraan. Senin, 26 Feb 2024 18:31 WIB