Polda Metro Jaya memprediksi lonjakan arus mudik 2022. Volume kendaraan mudik Lebaran tahun ini diperkirakan naik hingga 15 persen dibanding pada 2019.
Saat long weekend, okupansi KA Jarak Jauh pada periode ini yaitu 51% dari total tempat duduk yang disediakan. Jumlah pelanggan KA jarak jauh 209.370 pelanggan.
Bus tertabrak kereta api di Tulungagung tewaskan 4 orang. PT KAI Daop 7 Madiun menyoroti perlintasan tak berpalang pintu tempat kecelakaan itu terjadi.