Masjid Kampus UGM menyediakan 1.500 porsi makanan gratis untuk berbuka puasa selama Ramadan 2025. Menu bervariasi setiap hari, terbuka untuk mahasiswa dan umum.
Lomba bidar, perlombaan mendayung tradisional Palembang, diadakan setiap 17 Agustus. Terdapat legenda Dayang Merindu yang melatarbelakangi. Ini penjelasannya.
Vina Dhesya mendirikan Komunitas Laskar Belajar di Malang, memberikan pendidikan dan ruang tumbuh bagi anak-anak pemulung. Kini, 120 anak aktif belajar.
Wings Air membuka rute baru ke Pulau Muna, Wakatobi, dan Kendari, meningkatkan konektivitas dan pariwisata di Sulawesi. Pesawat ATR 72 siap melayani perjalanan.