Seorang jemaah haji asal Kabupaten Bandung Barat curhat soal arbain di Masjid Nabawi, Madinah. Dia dan rombongannya tidak dapat menyelesaikan salat 40 waktu.
Pasutri asal Bireuen yang sedang melaksanakan ibadah haji meninggal dunia di Makkah, Arab Saudi. Keduanya wafat hanya berselang sehari akibat infeksi paru.
Sri dan suami berencana menunaikan ibadah haji bersama. Namun, Allah SWT memiliki rencana lain. Setelah suaminya wafat, Sri membadalkan haji sang suami.
Sejak awal menikah dengan Ditto, Aci sudah punya keinginan kuat untuk menunaikanhaji. Namun, sang suami yang justru masih merasa belum siap secara mental.
Penyelenggara Ibadah Haji Khusus (PIHK) Aida Tourindo Wisata menyiasati kepadatan di Mina dengan menyiapkan hotel transit. Jemaah jadi bisa nyaman beribadah.