Para penjual sayur keliling di Banyuwangi punya tambahan tugas baru. Kini mereka bertugas mengantarkan makanan tambahan untuk ibu hamil untuk tekan stunting.
Ganjar Pranowo terus menggenjot penurunan angka stunting. Selain Program Jo Kawin Bocah, Ganjar juga mempunyai Program Jateng Gayeng Nginceng Wong Meteng (5Ng)