31 Polisi terbukti melanggar kode etik Polri terkait penanganan awal kasus Brigadir J. Timsus Polri kini mengusut dugaan pidana di balik pelanggaran itu.
Saat sosok Putri Candrawathi yang muncul ke publik diragukan keasliannya, pria ini viral karena mengungkap figur istri Ferdy Sambo itu. Ini kata pria tersebut.
Mahfud Md mengklaim menerima bocoran soal motif pembunuhan Brigadir J. Mahfud meminta masyarakat menunggu agar motif itu dikonstruksikan lebih dulu oleh Polri.