Mediasi Dewi Perssik dengan tersangka penghinanya belum mencapai kesepakatan. Polisi masih terbuka memberikan ruang restorative justice terkait kasus itu.
LPSK akan memutuskan status JC eks Kapolres Bukitinggi AKBP Doddy Prawiranegara hari ini. Pihak Doddy berharap LPSK mengabulkan permohonan Doddy sebagai JC.
Eliezer, Ricky Rizal, dan Kuat Ma'ruf akan bersaksi untuk terdakwa Ferdy Sambo dan Putri Candrawathi. Eliezer siap bertemu fisik dengan mantan atasannya itu.
Jaksa Agung ST Burhanuddin meminta agar calon penegak hukum seperti jaksa dituntut memiliki sense of crisis atau sensitivitas tinggi terhadap lingkungan sekitar