Tanggal 13 Maret 2025 memperingati hari apa saja? Ada 6 momen menarik termasuk Hari Riesling Internasional, Hari Masyarakat Adat Indonesia, hingga Hari Gajah.
Tari Caci, tarian tradisional Manggarai, dipentaskan saat HUT ke-22 Kabupaten Manggarai Barat. Tarian ini melestarikan budaya dan memperkuat kebersamaan.
Dinas Pariwisata Jatim menggelar pertunjukan Topeng Panji 'Rara Tangis Rara Jiwa'. Perhelatan ini untuk mengenalkan seni topeng panji kepada generasi muda.