Polisi meringkus empat orang terkait pesta sabu di salah satu kos di wilayah Krapyak Kulon, Bantul. Dua di antaranya adalah pasangan suami istri (pasutri).
Pasutri di Blitar bernasib tragis. Mereka berdua tewas setelah tertabrak bus pariwisata menerabas lampu merah di perempatan Poluhan, Srengat, Kabupaten Blitar.
Pasutri lansia selamat usai tertimbun rumahnya yang ambruk imbas terbawa tanah longsor di Bogor Selatan, Kota Bogor. Kedua korban kini dirawat di rumah sakit.
Pasangan suami istri AR dan RA mengalami kecelakaan di Konawe Selatan. AR tewas di tempat, sementara RA selamat dengan luka-luka akibat insiden tersebut.
Pasutri di Musi Rawas, Sumatera Selatan, tewas di tempat setelah ditabrak truk saat bermotor. Usai kejadian, pengemudi mobil Sigra menyerahkan diri ke polisi.