Seorang satpam kesal perkara dititipi pesanan minuman oleh ojol. Ada juga berita aneka buah unik asli Indonesia hingga Ayu Ting Ting kulineran di Bangkok.
Terletak di daerah tropis membuat Indonesia hasilkan ragam buah eksotis. Jenisnya mulai dari buah merah, buah bisbul, sampai buah keledang. Sudah pernah coba?
Bocah laki-laki inisial IKA (3) menjadi korban tabrak lari dan sempat terlindas mobil di Ciputat, Tangsel. Polisi menyebut kasus ini telah naik ke penyidikan.
Seorang bocah laki-laki berusia 3 tahun dilarikan ke RS setelah tertabrak dan terlindas satu unit mobil di Ciputat, Tangerang Selatan (Tangsel), Banten.
Warga Kampung Cimerak, Tasikmalaya, resah akibat serangan monyet ekor panjang. Kerugian meliputi cedera dan kerusakan kebun. Pemerintah diharapkan turun tangan.