Indonesia merupakan pelopor Surat Berharga Syariah Negara (SBSN) hijau atau green sukuk di dunia. Produk tersebut diterbitkan pemerintah pada 2018 silam.
Kementerian PKP mengungkap minat tiga negara, yaitu China, Dubai, dan Qatar, untuk ikut program 3 juta rumah. Kerja sama masih dalam tahap pembicaraan.
Pemerintah rencanakan pensiun dini PLTU Cirebon-1 pada 2035 untuk kurangi emisi karbon. Tantangan hukum dan sosial jadi perhatian utama dalam proses ini.