Hari Gerakan Satu Juta Pohon diperingati setiap tanggal 10 Januari. Peringatan ini bertujuan untuk meningkatkan kesadaran akan pentingnya menanam pohon.
Hari Tritura juga disebut sebagai hari lahirnya masa Orde Baru. Lalu, apa itu Tritura? Bagaimana sejarah lahirnya Hari Tritura? Berikut penjelasan lengkapnya.
Sejarah Hari Tritura diperingati setiap 10 Januari merupakan salah satu bagian dari catatan sejarah Indonesia atas peristiwa yang terjadi pada 10 Januari 1966.