Calon Wakil Gubernur Jawa Tengah (Jateng) Hendrar Prihadi telah menggunakan hak pilihnya. Ia hadir bersama istri dan ketiga anaknya yang kompak berbaju putih.
Seorang Ketua kelompok penyelenggara pemungutan suara (KPPS) bernama Aswadin (30) di Bima dibacok saat pemungutan suara. Polisi turun tangan mengusut kasus ini.
Warga Kota Cirebon meriahkan Pilkada 2024 dengan menggunakan tinta kunyit sebagai tanda memilih. Tradisi ini menghormati kearifan lokal dan memudahkan wudu.