Bawaslu Kabupaten Bima hentikan kasus amplop berisi uang berstiker paslon Iqbal-Dinda dan Yandi-Ros. Alasan tidak cukup bukti dan keterangan saksi tak konsisten
Survei IPO menunjukkan Lalu Muhamad Iqbal-Indah Dhamayanti Putri unggul dalam elektabilitas Pilgub NTB 2024, sementara Zulkieflimansyah-Suhaili menurun.
Ketua Umum Partai Buruh Said Iqbal mengapresiasi Dasco yang menyampaikan bahwa DPR menegaskan PP Nomor 51 Tahun 2023 Tentang Pengupahan sudah tidak berlaku.
Cagub NTB nomor urut 1 Sitti Rohmi Djalillah merespons pertanyaan terkait utang Pemprov NTB. Ia menyebut dirinya hanya wakil gubernur pada periode 2018-2023.
Tema CALIBER tahun ini berfokus pada keberlanjutan dan ekonomi sirkular, yaitu 'Turning Trash into Treasure: Sustainable Business Solutions for Plastic Waste'.
Pasangan Supian Suri-Chandra Rahmansyah mendatangi Kantor KPU Depok untuk mendaftarkan diri dalam Pilwalkot. Mereka diantar oleh 12 partai pendukungnya.
Cagub NTB nomor urut 2 Zulkieflimansyah mengatakan penjelasan soal strategi pariwisata Lalu Muhamad Iqbal komprehensif tapi rumit. Iqbal bilang begini.
KPU NTB merilis jadwal kampanye akbar untuk Pilgub 2024. Paslon Rohmi-Firin tidak menggelar kampanye, sementara Zul-Uhel dan Iqbal-Dinda akan melakukannya.