Panglima TNI Jenderal Agus Subiyanto membagikan ratusan paket sembako kepada masyarakat di Sentul, Bogor. Pembagian sembako ini rangkaian peringatan HUT TNI.
Seorang ART di Malang, HNF dilaporkan disiksa oleh majikannya HMN. Korban mengalami trauma dan depresi setelah dua hari tidak diberi makan dan dianiaya.