Penurunan stunting salah satu fokus Pemkab Banyuwangi. Untuk percepatan penurunan dan penanganan stunting, Bupati Ipuk luncurkan "Banyuwangi Tanggap Stunting.
Sejumlah nama baru muncul di survei Pilgub Jatim veris ARCI. Mereka pun merespons hasil survei itu dengan positif. Lalu, apakah mereka tertarik untuk maju?
Hasil survei ARCI menampilkan nama sejumlah pimpinan parpol di Jatim untuk bursa Pilgub Jatim 2024. Demokrat, Gerindra hingga Golkar merespons hal ini.
Survei ARCI menempatkan Khofifah Indar Parwansa sebagai sosok terkuat di Pilgub Jatim 2024. PKB merespons hasil itu dengan menyebut Khofifah adalah kadernya.
Salah satu janji Pemkot Pasuruan untuk memastikan solar bersubsidi bagi nelayan adalah dengan berencana membangun sentra pengisian bahan bakar khusus nelayan.