Henry Yosodiningrat, pengacara Hendra Kurniawan, mengatakan kliennya merasa dibohongi Sambo. Hendra disebut tak tahu informasi yang disampaikan Sambo rekayasa.
Ferdy Sambo terungkap sempat marah besar kepada Kompol Chuck Putranto lantaran menyerahkan CCTV lokasi Yosua dieksekusi ke penyidik Polres Jakarta Selatan.
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo mengungkit soal kasus yang dihadapi eks Kadiv Propam Polri Ferdy Sambo yang berdampak pada kepercayaan publik ke Polri.