Desa Adat Dukuh Penaban memiliki kuliner khas yang unik yakni lawar don jepun atau lawar daun kamboja yang biasa dibuat setiap ada hari raya besar keagamaan.
Desa Wisata Lapasi sukses masuk dalam 50 besar Anugera Desa Wisata Indonesia (ADWI) 2022. Menparekraf Sandiaga mendukung pariwisata desa untuk terus berkembang.
Bandung West Java Food and Beverage Expo akan digelar pada 27-30 Juni, di sini 3.000 peserta dan puluhan chef ternama akan memamerkan sajian kulinernya.
Wagub DKI Riza Patria merespons soal heboh nasi uduk di Pluit menjual lauk dendeng babi. Riza mengusulkan lauk dendeng babi itu hanya untuk kebutuhan pribadi.