Kantor Wilayah Kemenkumham Provinsi Bali mengusulkan 1.066 Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) atau narapidana (napi) di seluruh Bali untuk mendapat remisi.
Sejak H-3 Nyepi 2023 atau Minggu (19/3/2023) warga menyerbu supermarket. Banyak yang berbelanja kebutuhan Nyepi jauh-jauh hari agar tidak terjebak antrean.
Patung ogoh-ogoh tengah disiapkan menyambut Hari Raya Nyepi di Lumajang. Rangkaian perayaan Nyepi di Lumajang akan dipusatkan di Pura Mandara Giri Semeru Agung.