OJK mengingatkan tentang modus perampasan kendaraan oleh 'mata elang' yang mengatasnamakan perusahaan resmi. Penagihan utang harus sesuai aturan ketat.
Ira Puspadewi disebut pernah memarahi pegawai karena membuat profil risiko kerja sama usaha (KSU) dengan PT Jembatan Nusantara (PN JN) berisiko tinggi.
Sampah menumpuk di Tangerang Selatan akibat overload TPA Cipeucang. Kapasitas TPA hanya 400 ton, sementara produksi sampah mencapai 800-1.000 ton per hari.