Duet Zul-Uhel bakal menjadi penantang pasangan Rohmi-Firin dalam Pilgub NTB 2024. Ada pula adik kandung Zul, yakni Dewi Noviany, akan maju di Pilbup Sumbawa.
Airin Rachmi merespons terkait KIM beserta PKB dan PKS yang disebut sudah melabuhkan dukungan untuk paslon Andra Soni-Dimyati di Pilgub Banten. Apa kata dia?