Gubernur NTB, Lalu Muhamad Iqbal, memantau harga bahan pokok menjelang Idul Fitri. Ia memastikan stabilitas harga dan mendengarkan keluhan nelayan di pasar.
Polda Jabar melakukan sidak untuk memastikan kualitas pangan selama Ramadan, fokus pada peredaran telur infertil. Hasilnya, stok telur stabil dan aman.
Kalau ingin praktis, kue kering dapat dibeli di pasaran. Harganya variatif dengan pilihan kue yang beragam. Simak beberapa tips membeli kue kering ini!
Pasar Baru Lamongan sepi pengunjung hingga hari ke-15 Ramadan. Pengelola pasar berupaya menarik kembali pedagang dan pembeli di tengah persaingan online.