34 WNI yang diduga ditipu perusahaan online scam di Poipet, Kamboja dipulangkan secara bertahap ke Tanah Air. 33 orang di antaranya merupakan warga Sulut.
KAI Commuter menambah 6 pelayanan KRL rute Jogja-Solo-Palur menyambut Nataru mendatang. Penambahan dilakukan mulai 19 Desember 2022 hingga 3 Januari 2023.