Kanwil Kemenag Sumsel berpesan kepada JCH untuk mewaspadai cuaca panas di Tanah Suci. Jemaah juga diminta mengurangi kebiasaan selfie agar fokus ibadah.
Suhu Panas melanda India hingga nyaris 50 derajat celcius. Akibat suhu udara yang panas, rumah sakit di New Delhi dilaporkan terjadi peningkatan jumlah pasien.