Otoritas Penerbangan Sipil Pakistan mencabut izin operasional Serene Air karena tidak memiliki pesawat laik terbang. Maskapai ini beroperasi sejak 2017.
Viral video seorang laki-laki hampir dipatuk oleh ular, diduga ular piton, yang berukuran besar. Kejadian ini bikin netizen yang menontonnya ikut deg-degan.